AsiaCalling

Home Laporan Khusus Sex workers stories from across asia

Kisah Pekerja Seks Asia

Jumlah Orang Terinfeksi HIV Kian Meningkat Di Bali

E-mail Cetak PDF

Download Indonesia merupakan salah satu negara dengan tingkat infeksi HIV/AIDS terbesar di Asia.

 

 Di pulau Bali, jumlah orang yang hidup dengan virus itu hampir berlipat ganda dalam tiga tahun terakhir.


Salah satu kelompok yang paling rentan adalah para pekerja seks, yang terus berupaya supaya para pelanggan mereka menggunakan kondom sebagai pengaman.

Untuk memperingati Hari AIDS Sedunia, reporter Katie Hamann bertemu dengan para bekas pekerja seks dan mereka yang masih menekuni pekerjaan itu untuk mencari tahu bahaya apa yang mereka harus hadapai setiap hari.


Terakhir Diperbaharui ( Senin, 06 Desember 2010 11:18 )
 

Tak Pakai Kondom, HIV/AIDS Merajalela Di Burma

E-mail Cetak PDF

Download  Para pekerja seks Burma tidak membawa kondom karena khawatir bakal ditangkap polisi.

 

Pekerja seks ilegal di Burma dan tidak ada program pemerintah yang mendidik mereka untuk melawan HIV/AIDS.


Alhasil, Burma merupakan negara dengan tingkat infeksi HIV/AIDS yang tercepat di Asia, setelah Kamboja dan Thailand.


Banyar Kong Janoi bertemu dengan sejumlah pekerja seks di ibukota Rangoon, dan menyusun laporan berikut ini.


Terakhir Diperbaharui ( Senin, 30 Agustus 2010 12:02 )
 

Jumlah Perempuan Kamboja Yang Bekerja Di Industri Seks Meningkat Akibat Krisis Keuangan

E-mail Cetak PDF

Download - Listen 

Laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menunjukkan jumlah perempuan Kamboja yang beralih ke industri hiburan demi bertahan hidup, kini kian meningkat akibat perlambatan ekonomi global.


Kamboja telah dihantam keras oleh krisis keuangan global.


Saking parahnya pada tahun ini saja hampir 80 pabrik garmen terpaksa gulung tikar.


Dan para perempuan yang telah kehilangan pekerjaan, kini terpaksa mencari penghasilan di tempat lain.


Simak kisahnya mereka bersama Khortiteh Him di Pnom Penh.


Terakhir Diperbaharui ( Senin, 17 Agustus 2009 11:03 )