AsiaCalling

Home Berita Laos

Laos

Laos Still Littered with American Munitions

E-mail Cetak PDF
There are no translations available.

Download  An international treaty banning the manufacture and use of cluster bombs has just come into force, but some of the world's key military powers are refusing to take part.

The United States, China, Russia, Pakistan and Israel - all countries that stockpile, manufacture or use cluster munitions - haven't signed the treaty and therefore aren't bound by it.

Nevertheless, the treaty's supporters say it's a huge step forward for peace and disarmament.

 

But challenges remain for countries such Laos still heavily contaminated by unexploded bombs dating back to the Vietnam War.

 

Ron Corben has this report.

 

Terakhir Diperbaharui ( Senin, 09 Agustus 2010 17:59 )
 

Pembangunan Bendungan Yang Gila-gilaan Di Laos

E-mail Cetak PDF

Download - Listen

Laos yang tengah mempertimbangkan untuk membangun 70 bendungan hidropower, dijuluki sebagai baterai-nya Asia Tenggara.

Tenaga listrik dari bendungan ini bakal diekspor ke Thailand dan Vietnam.

Sebagai imbalannya, negeri itu akan mendapatkan dana serta dan keahlian teknis dari luar negeri.

Pemerintah menyatakan uang yang dihasilkan nantinya bakal disisihkan untuk pendidikan dan pelayanan kesehatan.

Tapi beberapa kritikus menilai, pemerintah tak bisa mengatasi dampak buruk bendungan ini.

Menurut mereka, bendungan kini beroperasi telah membawa berbagai dampak lingkungan serta sosial yang besar dan bendungan yang baru tak bakal lebih baik lagi.

Simak laporan selengkapnya oleh Elise Potaka.

 

Terakhir Diperbaharui ( Senin, 11 Januari 2010 10:11 )
 

Kain Keren : Mempertahankan Tradisi Menenun Di Laos

E-mail Cetak PDF
Download - Listen

Penduduk Laos hanya mencapai sekitar tujuh juta orang.

Meski tergolong sedikit, di negeri itu ada sekitar 100 kelompok etnis.

Berbagai perbedaan tampak dalam bahasa maupun kebudayaan mereka, seperti dalam menenun dan bordiran.

Masing-masing kelompok etnis turut menyumbangkan budaya mereka ini, sehingga membentuk warisan kebudayaan Laos yang kompleks.

Ketika masyarakat tradisional menyambut kehidupan kota yang modern, sebagian pihak yakin, upaya untuk melestarikan dan mempromosikan keanekaragaman budaya Laos, harus lebih ditingkatkan.

Elise Potaka mengajak kita ke dua proyek pelestarian kebudayaan yang berbeda di Luang Prabang.

Terakhir Diperbaharui ( Kamis, 28 Mei 2009 10:34 )
 

Generasi Muda Laos Berjuang Mengatasi Jurang Pendidikan

E-mail Cetak PDF
Download - Listen

Berkembangnya bidang pariwisata dan meningkatnya investasi asing yang mengalir ke Laos, telah membuka berbagai peluang bagi para orang muda di negeri itu.

Tapi dengan hanya sepertiga warga Laos yang menyelesaikan pendidikan menengahnya dan sistem pendidikan yang kurang memadai, sebagian bahkan mengambil kesempatan itu.

Kurangnya kemampuan berbahasa inggris, bernegoisasi dan menyelesaikan masalah, adalah beberapa hal yang menghalangi keberhasilan mereka.

Elise Potaka mengajak kita berkunjung ke beberapa proyek di Luang Prabang yang membantu para orang muda Laos untuk mempersiapkan masa depan mereka.

Terakhir Diperbaharui ( Senin, 09 Maret 2009 21:52 )
 

Ekoturisme Di Laos

E-mail Cetak PDF
Download - Listen

Laos memiliki banyak sungai yang bersih dan indah, hutan lebat dan desa-desa kecil dengan adat dan budayanya yang unik.

Jadi, tak mengherankan lagi bila para turis berdatangan ke sini.

Pada 1990-an, setiap tahun, puluhan ribu wisatawan berkunjung ke negeri itu.

Kini jumlah itu telah meningkat hingga satu juta orang setiap tahunnya.

Pariwisata menjadi sumber pertukaran mata uang asing yang terbesar di negeri ini.

Dari semua sektor pariwisata, yang paling berkembang adalah pariwisata alam dan budaya, yang mendatangkan setengah dari seluruh jumlah wistatwan yang belibur ke Laos.

Elise Potaka mengajak kita berkelana ke proyek eko-turisme pertama di provinsi Luang Nam Tha.

Terakhir Diperbaharui ( Jumat, 29 Mei 2009 11:33 )
 

Search